Senin, Juli 21, 2025
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
No Result
View All Result
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
kabarminang.com
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis

Gerai Ritel di Padang Dicek Terkait Temuan Produk Berlabel Halal Mengandung Babi

Habil Ramanda
Rabu, 23 April 2025 14:24
in Kabar Sumbar
Ilustrasi babi. (foto: ist).

Ilustrasi babi. (foto: ist).


Kabarminang.com – Kepala Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) di Padang, Hilda Murni menyatakan pihaknya telah melakukan penelusuran lapangan menyusul temuan produk berlabel halal yang mengandung unsur babi (porcine), yang sebelumnya diumumkan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) dan BPOM Pusat.

“Setelah temuan tersebut di Jakarta, kami langsung turun ke lapangan kemarin. Kami cek ke gerai-gerai ritel di Sumatera Barat dan memetakan potensi distribusi produk tersebut,” kata Hilda, kepada Sumbarkita, Rabu (23/4).

Ia menegaskan, tim BBPOM Padang telah menyisir seluruh kabupaten dan kota di Sumbar. Hingga kini, belum ditemukan produk-produk bermasalah tersebut beredar di Sumbar.

“Selain ke gerai, kami juga memeriksa langsung ke distributor makanan. Mudah-mudahan produk ini memang tidak masuk ke Sumbar,” jelasnya.

Dalam Lampiran Siaran Pers Nomor 242/KB.HALAL/HM.1/04/2025 dari BPJPH, disebutkan sembilan produk mengandung unsur babi, tujuh di antaranya telah memiliki sertifikat halal, sementara dua lainnya tidak bersertifikat. Berikut daftarnya:

1. Corniche Fluffy Jelly – Produk asal Filipina, bersertifikat halal
2. Corniche Marshmallow Rasa Apel Bentuk Teddy – Filipina, bersertifikat halal
3. ChompChomp Car Mallow (bentuk mobil) – China, bersertifikat halal
4. ChompChomp Flower Mallow (bentuk bunga) – China, bersertifikat halal
5. ChompChomp Marshmallow Bentuk Tabung (Mini Marshmallow) – China, bersertifikat halal
6. Hakiki Gelatin – Bersertifikat halal
7. Larbee-TYL Marshmallow Isi Selai Vanila – China, bersertifikat halal
8. AAA Marshmallow Rasa Jeruk – China, tanpa sertifikat halal
9. SWEETIME Marshmallow Rasa Cokelat – China, tanpa sertifikat halal

Hilda mengimbau masyarakat untuk selalu waspada saat membeli produk makanan.

“Kami mengimbau masyarakat untuk menerapkan prinsip Cek KLIK: Cek Kemasan, Label, Izin Edar, dan Kadaluarsa. Informasi kehalalan adalah bagian dari label yang harus diperhatikan,” pungkasnya.


Tags: BPPOM PadangLabel HalalMengandung BabiSumbar

Berita Terkait

Wali Kota Fadly Amran Ajak Warga Meriahkan HJK Padang ke-356, Delapan Hari Penuh Acara Spesial

Wali Kota Fadly Amran Ajak Warga Meriahkan HJK Padang ke-356, Delapan Hari Penuh Acara Spesial

21 Juli 2025
Lintas Generasi di Pancung Soal dan Air Pura Pesisir Selatan Bentuk Inderapura Bersatu

Lintas Generasi di Pancung Soal dan Air Pura Pesisir Selatan Bentuk Inderapura Bersatu

21 Juli 2025
Tradisi Batogak Rumah Warnai Program Satu Nagari Satu Event di Payakumbuh

Tradisi Batogak Rumah Warnai Program Satu Nagari Satu Event di Payakumbuh

21 Juli 2025
Kemarau Berkepanjangan, Pemko Payakumbuh dan Warga Gelar Doa Bersama Minta Hujan

Kemarau Berkepanjangan, Pemko Payakumbuh dan Warga Gelar Doa Bersama Minta Hujan

21 Juli 2025
Program Makan Bergizi Gratis di Sumbar Bakal Sasar 2 Juta Murid

Pemkab Padang Pariaman Siapkan Seragam Gratis untuk Siswa Baru SD dan SMP

21 Juli 2025
Prakiraan Cuaca Sumbar Jumat, 20 Desember 2024

Prakiraan Cuaca Sumbar Hari Ini Senin, 21 Juli 2025

21 Juli 2025
Next Post
Driver Ojol di Padang Jadi Korban Tabrak Lari, Penumpang Tewas

Driver Ojol di Padang Jadi Korban Tabrak Lari, Penumpang Tewas

Tinggalkan Komentar

TERPOPULER

Mayat Guru Wanita Asal Batusangkar Ditemukan di Sungai Padang Pariaman

Mayat Guru Wanita Asal Batusangkar Ditemukan di Sungai Padang Pariaman

3 Maret 2025

Istri di Pesisir Selatan Nikah dengan Pria Lain Saat Suami Merantau ke Malaysia

Istri di Pesisir Selatan Nikah dengan Pria Lain Saat Suami Merantau ke Malaysia

18 Juli 2025

Ditinggal Anak Sekolah dan Suami Bekerja, Perempuan di Padang Panjang Tewas Tergantung

Ditinggal Anak Sekolah dan Suami Bekerja, Perempuan di Padang Panjang Tewas Tergantung

15 Juli 2025

Perkosa Siswi SMA dalam Angkot, Sopir di Tanah Datar Ditangkap, Korban Hamil

Perkosa Siswi SMA dalam Angkot, Sopir di Tanah Datar Ditangkap, Korban Hamil

19 Juli 2025

Cika Dimakamkan di Samping Ibunya, Keluarga Tak Kuasa Menahan Duka

Cika Dimakamkan di Samping Ibunya, Keluarga Tak Kuasa Menahan Duka

17 Juli 2025

Siswa 3 Kelas di Sebuah SD di Pesisir Selatan Belajar Tanpa Kursi dan Meja

Siswa 3 Kelas di Sebuah SD di Pesisir Selatan Belajar Tanpa Kursi dan Meja

18 Juli 2025

Wali Kota Padang Prioritaskan Perbaikan dan Pelebaran Jalan Beringin Ujung

Wali Kota Padang Prioritaskan Perbaikan dan Pelebaran Jalan Beringin Ujung

10 Juli 2025

Informasi

  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

Berita

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau

© 2025 Kabarminang.com

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Artikel & Opini
  • Bank Nagari
  • DPRD Sumatera Barat
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Ranah Minang
  • Pilkada
  • Politik
  • PT Semen Padang
  • Ramadhan
  • Tekno
  • Kabar Sumbar
  • Kabupaten Dharmasraya
  • Kabupaten Limapuluh Kota
  • Kabupaten Padang Pariaman
  • Kabupaten Pasaman Barat
  • Kabupaten Sijunjung
  • Kabupaten Solok
  • Kabupaten Solok Selatan
  • Kota Bukittinggi
  • Kota Padang
  • Kota Padang Panjang
  • Kota Pariaman
  • Kota Payakumbuh
  • Kota Solok
  • Kabar Rantau

© 2025 KabarMinang.com.