Jumat, November 14, 2025
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
No Result
View All Result
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
kabarminang.com
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis

Mengenal Abu Hanifah, Tokoh Asal Padang Panjang yang Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional

Dharma Harisa
Selasa, 17 Juni 2025 00:05
in Nasional
Abu Hanifah (ensiklopedia.kemdikbud.go.id)

Abu Hanifah (ensiklopedia.kemdikbud.go.id)


Kabarminang – Pemerintah Provinsi Sumatera Barat mengusulkan Prof. Dr. dr. Abu Hanifah Dt. Maharaja Emas, tokoh kelahiran Kota Padang Panjang, sebagai calon Pahlawan Nasional tahun 2025. Sosok ini dikenal sebagai dokter, jurnalis, diplomat, hingga arsitek penting dalam lahirnya Sumpah Pemuda 1928.

Langkah pengusulan ini didukung penuh oleh Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah. Ia secara langsung menyampaikan permintaan dukungan kepada Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Prof. Dr. Yusril Ihza Mahendra saat berkunjung ke Jakarta, Jumat (13/6/2025).

“Alhamdulillah, kita disambut baik oleh Pak Menko. Tujuan utama kami adalah meminta dukungan beliau agar usulan calon Pahlawan Nasional kita bisa dikabulkan,” ujar Mahyeldi di Kota Padang, Sabtu (14/6/2025).

Dalam pertemuan tersebut, Mahyeldi menyampaikan bahwa untuk tahun ini, Pemprov Sumbar mengusulkan Abu Hanifah sebagai tokoh yang layak mendapat gelar Pahlawan Nasional. Usulan itu telah dikirim secara resmi kepada Kementerian Sosial melalui Direktorat Pemberdayaan Sosial.

Tokoh Multitalenta dari Ranah Minang

Abu Hanifah lahir pada 6 Januari 1906 di Bukit Surungan, Nagari Ekor Lubuk, Kecamatan Padang Panjang Timur, Kota Padang Panjang. Semasa hidupnya, ia dikenal sebagai sosok cendekiawan serbabisa yang mendedikasikan diri bagi perjuangan bangsa.

Ia menyelesaikan pendidikan kedokteran di STOVIA dan Geneeskundige Hogeschool. Selain itu, ia aktif sebagai wartawan dengan nama pena El Hakim, penulis drama, dan novelis.

Abu Hanifah juga turut terlibat dalam berbagai pergerakan kebangsaan, termasuk menjadi salah satu motor Kongres Pemuda II tahun 1928 yang melahirkan Sumpah Pemuda.

Selepas kemerdekaan, ia dipercaya menjabat Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dalam Kabinet Republik Indonesia Serikat (RIS) tahun 1949. Ia juga pernah menjadi Duta Besar RI untuk Brasil serta mengabdi di dunia akademik sebagai Guru Besar filsafat di IKIP Bandung.


halaman 1 dari 2
12Selanjutnya
Tags: Abu HanifahPahlawan NasionalTokoh

Berita Terkait

Sistem Gaji Tunggal ASN Kembali Diusulkan, BKN Dorong Menkeu Segera Wujudkan

Sistem Gaji Tunggal ASN Kembali Diusulkan, BKN Dorong Menkeu Segera Wujudkan

25 Oktober 2025
BLT Rp900 Ribu Cair Mulai Hari Ini, Begini Cara Cek Nama Penerima di Aplikasi dan Situs Kemensos

BLT Rp900 Ribu Cair Mulai Hari Ini, Begini Cara Cek Nama Penerima di Aplikasi dan Situs Kemensos

20 Oktober 2025
Bongkar Kelakuan Oknum Bea Cukai, Purbaya: Backing Rokok Ilegal

Bongkar Kelakuan Oknum Bea Cukai, Purbaya: Backing Rokok Ilegal

18 Oktober 2025
KPK: 57 Persen Pejabat Masih Salahgunakan Anggaran Kantor untuk Kepentingan Pribadi

KPK: 57 Persen Pejabat Masih Salahgunakan Anggaran Kantor untuk Kepentingan Pribadi

14 Oktober 2025
Istri Wakil Presiden ke-4 RI, Karlinah Umar Wirahadikusumah Meninggal Dunia

Istri Wakil Presiden ke-4 RI, Karlinah Umar Wirahadikusumah Meninggal Dunia

6 Oktober 2025
Program Makan Bergizi Gratis di Sumbar Bakal Sasar 2 Juta Murid

Guru Penanggung Jawab MBG Dapat Insentif Rp100 Ribu per Hari

1 Oktober 2025
Next Post
Pemko Pariaman Terima Kunjungan Tim Verifikasi WBTbI, Dorong Batik Sampan Jadi Warisan Budaya Nasional

Pemko Pariaman Terima Kunjungan Tim Verifikasi WBTbI, Dorong Batik Sampan Jadi Warisan Budaya Nasional

Tinggalkan Komentar

TERPOPULER

Tuding Serobot Tanah di Pasaman Barat, Ahli Waris Laporkan Pekerja Yarsi Sumbar ke Polres

Tuding Serobot Tanah di Pasaman Barat, Ahli Waris Laporkan Pekerja Yarsi Sumbar ke Polres

8 November 2025

Tiga Sepeda Motor Tabrakan di Padang, Tiga Orang Jadi Korban

Tiga Sepeda Motor Tabrakan di Padang, Tiga Orang Jadi Korban

8 November 2025

Kronologi Kecelakaan Maut yang Tewaskan Pelajar SMA di Jalan Raya Solok-Padang

Kronologi Kecelakaan Maut yang Tewaskan Pelajar SMA di Jalan Raya Solok-Padang

12 November 2025

Peringatan Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024: Sejarah dan Tema Tahun Ini

Peringatan Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024: Sejarah dan Tema Tahun Ini

10 November 2024

Tukang Ojek di Limapuluh Kota dan Penumpangnya Tewas Setelah Tabrakan dengan Mobil

Tukang Ojek di Limapuluh Kota dan Penumpangnya Tewas Setelah Tabrakan dengan Mobil

7 November 2025

Ayah Tiri di Padang Pariaman Setubuhi Anaknya Sejak Kelas 2 SD, Ibu Kandung Diduga Ikut Membiarkan

Bejat! Pria Tua di Padang Cabuli Anak Usia 5 Tahun

12 November 2025

Mahasiswi Asal Solok Tewas Terlindas Truk di Tanah Datar

Mahasiswi UIN Batusangkar Tewas Kecelakaan, Sedang Jalani PPL di MTsN 1 Tanah Datar

8 November 2025

Informasi

  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

Berita

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau

© 2025 Kabarminang.com

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Artikel & Opini
  • Bank Nagari
  • DPRD Sumatera Barat
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Ranah Minang
  • Pilkada
  • Politik
  • PT Semen Padang
  • Ramadhan
  • Tekno
  • Kabar Sumbar
  • Kabupaten Dharmasraya
  • Kabupaten Limapuluh Kota
  • Kabupaten Padang Pariaman
  • Kabupaten Pasaman Barat
  • Kabupaten Sijunjung
  • Kabupaten Solok
  • Kabupaten Solok Selatan
  • Kota Bukittinggi
  • Kota Padang
  • Kota Padang Panjang
  • Kota Pariaman
  • Kota Payakumbuh
  • Kota Solok
  • Kabar Rantau

© 2025 KabarMinang.com.