Jumat, November 14, 2025
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
No Result
View All Result
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
kabarminang.com
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis

Warga Pesisir Selatan Temukan Mortir Aktif Saat Mandi di Sungai

Holy Adib
Rabu, 2 April 2025 19:43
in Peristiwa

Kabarminang — Warga Kampung Pelangai Kaciak, Nagari Sungai Tunu, Kecamatan Ranah Pesisir, Pesisir Selatan, menemukan mortif aktif saat mandi di sungai pada Selasa (1/4) pukul 11.00 WIB. Polisi menyatakan bahwa mortir tersebut aktif, lalu meledakkannya.

Kepala Polsek Ranah Pesisir, Iptu Okdianto, mengatakan bahwa warga menemukan mortir tersebut di dasar sungai saat menyelam. Ia menceritakan bahwa warga itu tidak tahu mortir tersebut aktif sehingga menaikkannya dari dasar sungai ke darat.

“Warga tersebut kemudian memberitahukan temuan mortir itu kepada Bhabinkamtibmas, lalu Bhabinkamtibmas memberi tahu saya. Saya kemudian memberi tahu Pak Kapolres Pesisir Selatan. Pak Kapolres memberi tahu Gegana Satuan Brimob Polda Sumbar,” tuturnya, Rabu (2/4).

Okdianto mengatakan bahwa pada Rabu (2/4) pukul 14.00 WIB tim penjinak bom Gegana Polda Sumbar tiba di Sungai Tunu untuk memeriksa mortir itu. Ia mengatakan bahwa tim penjinak bom menyatakan bahwa mortif itu aktif karena hulu ledaknya belum lepas dari mortir.

“Setelah mengetahui mortir itu aktif dan memiliki daya ledak luar biasa, warga yang menemukan mortir itu terkejut dan takut,” ucapnya.

Okdianto mengatakan bahwa tim penjinal bom lalu meledakkan mortir itu di dekat sungai tempat mortir tersebut ditemukan. Sebelum meledakkan mortir, katanya, polisi memasang garis polisi di lokasi agar tak ada warga yang mendekat. Selain itu, katanya, polisi memberi tahu warga tentang rencana peledakan itu dan meminta warga untuk tidak mendekat lokasi peledakan.

“Mortir itu akhirnya diledakkan dan menimbulkan suara yang dahsyat serta getaran luar biasa. Hingga kini belum diketahui asal usul mortir itu. Yang jelas, mortir tersebut mortir lama,” tuturnya.


Tags: GeganaMortirPesisir SelatanPolda Sumbar

Berita Terkait

Pohon Beringin Tumbang Timpa Tiga Rumah di Padang, Kerugian Ditaksir Rp20 Juta

Pohon Beringin Tumbang Timpa Tiga Rumah di Padang, Kerugian Ditaksir Rp20 Juta

14 November 2025
Motornya Terjatuh di Jalan Alahan Panjang-Bayang, Pengendara Sepeda Motor Tewas, Penumpang Patah Tangan

Motornya Terjatuh di Jalan Alahan Panjang-Bayang, Pengendara Sepeda Motor Tewas, Penumpang Patah Tangan

13 November 2025
Hujan Deras Disertai Angin Kencang di Padang, Pohon Tumbang Tutup Akses Jalan

Hujan Deras Disertai Angin Kencang di Padang, Pohon Tumbang Tutup Akses Jalan

12 November 2025
Pelajar SMA Tewas Usai Tabrak Belakang Mobil di Jalan Raya Solok–Padang

Pelajar SMA Tewas Usai Tabrak Belakang Mobil di Jalan Raya Solok–Padang

11 November 2025
Gudang Arsip PLN Sumbar Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp20 Juta

Gudang Arsip PLN Sumbar Terbakar, Kerugian Ditaksir Rp20 Juta

11 November 2025
Perkebunan Gambir di Limapuluh Kota Terbakar

Perkebunan Gambir di Limapuluh Kota Terbakar

10 November 2025
Next Post
Pemerintah Daerah Dilarang Angkat Honorer Baru

Pemerintah Daerah Dilarang Angkat Honorer Baru

Tinggalkan Komentar

TERPOPULER

Tuding Serobot Tanah di Pasaman Barat, Ahli Waris Laporkan Pekerja Yarsi Sumbar ke Polres

Tuding Serobot Tanah di Pasaman Barat, Ahli Waris Laporkan Pekerja Yarsi Sumbar ke Polres

8 November 2025

Tiga Sepeda Motor Tabrakan di Padang, Tiga Orang Jadi Korban

Tiga Sepeda Motor Tabrakan di Padang, Tiga Orang Jadi Korban

8 November 2025

Kronologi Kecelakaan Maut yang Tewaskan Pelajar SMA di Jalan Raya Solok-Padang

Kronologi Kecelakaan Maut yang Tewaskan Pelajar SMA di Jalan Raya Solok-Padang

12 November 2025

Peringatan Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024: Sejarah dan Tema Tahun Ini

Peringatan Hari Pahlawan Nasional 10 November 2024: Sejarah dan Tema Tahun Ini

10 November 2024

Tukang Ojek di Limapuluh Kota dan Penumpangnya Tewas Setelah Tabrakan dengan Mobil

Tukang Ojek di Limapuluh Kota dan Penumpangnya Tewas Setelah Tabrakan dengan Mobil

7 November 2025

Ayah Tiri di Padang Pariaman Setubuhi Anaknya Sejak Kelas 2 SD, Ibu Kandung Diduga Ikut Membiarkan

Bejat! Pria Tua di Padang Cabuli Anak Usia 5 Tahun

12 November 2025

Mahasiswi Asal Solok Tewas Terlindas Truk di Tanah Datar

Mahasiswi UIN Batusangkar Tewas Kecelakaan, Sedang Jalani PPL di MTsN 1 Tanah Datar

8 November 2025

Informasi

  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

Berita

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau

© 2025 Kabarminang.com

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Artikel & Opini
  • Bank Nagari
  • DPRD Sumatera Barat
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Ranah Minang
  • Pilkada
  • Politik
  • PT Semen Padang
  • Ramadhan
  • Tekno
  • Kabar Sumbar
  • Kabupaten Dharmasraya
  • Kabupaten Limapuluh Kota
  • Kabupaten Padang Pariaman
  • Kabupaten Pasaman Barat
  • Kabupaten Sijunjung
  • Kabupaten Solok
  • Kabupaten Solok Selatan
  • Kota Bukittinggi
  • Kota Padang
  • Kota Padang Panjang
  • Kota Pariaman
  • Kota Payakumbuh
  • Kota Solok
  • Kabar Rantau

© 2025 KabarMinang.com.