Selasa, Juli 22, 2025
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
No Result
View All Result
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
kabarminang.com
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis

Truk Sebar Debu Tebal di Jalan Bypass—Indarung Langgar SOP

Habil Ramanda
Selasa, 25 Februari 2025 19:38
in Kabar Sumbar
Truk-truk pengangkut batu, pasir, dan batu bara melintas di Jalan Bypass—Indarung yang mengakibatkan jalur tersebut berdebu tebal, Selasa (25/2). Foto: IST

Truk-truk pengangkut batu, pasir, dan batu bara melintas di Jalan Bypass—Indarung yang mengakibatkan jalur tersebut berdebu tebal, Selasa (25/2). Foto: IST


Sejumlah pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di kawasan Lubuk  Begalung (Lubeg)—Pasar Raya Indarung, Padang, mengeluhkan banyaknya debu yang berserakan di sepanjang jalan pada Selasa (25/2). Debu tersebut diduga berasal dari puluhan truk pengangkut tanah yang lalu lalang di daerah itu tanpa pengamanan yang memadai.

Rusni, pemilik rumah makan di kawasan Bandar Buat, mengaku usahanya terdampak akibat kondisi itu.

“Debunya sampai masuk ke masakan, Pak. Puluhan truk pengangkut tanah berlalu lalang tanpa tanggung jawab, menumpahkan debu putih yang berserakan di jalan,” ujarnya.

Ia menyebut bahwa meskipun sudah disiram, debu kembali muncul setelah jalanan mengering. Karena itu, ia terpaksa menutup warung karena tidak ada pelanggan yang datang.

“Kepada bapak polisi, tolong tindak tegas truk-truk ini,” ucapnya.

Keluhan serupa disampaikan Rini, pedagang donat di kawasan tersebut. Ia mengatakan bahwa matanya perih karena debunya banyak sekali.

“Saya terpaksa menutup dagangan karena debu masuk ke donat sehingga tidak bisa dijual lagi,” katanya.

Ia pun meminta pihak berwenang bertindak tegas terhadap truk-truk yang menyebabkan polusi debu tersebut.


halaman 2 dari 2
Prev12
Tags: IndarungKota Padang

Berita Terkait

BPBD Limapuluh Kota Berencana Gunakan Water Bombing untuk Padamkan Karhutla

BPBD Limapuluh Kota Berencana Gunakan Water Bombing untuk Padamkan Karhutla

21 Juli 2025
Siswi SMP dari Padang Raih Gelar Winner Putri Pelajar Indonesia 2025

Siswi SMP dari Padang Raih Gelar Winner Putri Pelajar Indonesia 2025

21 Juli 2025
Pemkab Pesisir Selatan Dapat Digugat atas Meninggalnya Warga Terjatuh dari Jembatan

Pemkab Pesisir Selatan Dapat Digugat atas Meninggalnya Warga Terjatuh dari Jembatan

21 Juli 2025
Razia Pekat di Payakumbuh: Siswi Sekamar dengan Pacar, Tisu Magic Jadi Barang Bukti

Hotel di Payakumbuh Dirazia, Dugaan Prostitusi Terselubung Mencuat

21 Juli 2025
Wali Kota Pariaman Ikuti Peluncuran Nasional 80 Ribu Koperasi Merah Putih oleh Presiden Prabowo

Wali Kota Pariaman Ikuti Peluncuran Nasional 80 Ribu Koperasi Merah Putih oleh Presiden Prabowo

21 Juli 2025
Pemko Pariaman Gelar Workshop SPIP Terintegrasi 2025, Targetkan Raih Level III

Pemko Pariaman Gelar Workshop SPIP Terintegrasi 2025, Targetkan Raih Level III

21 Juli 2025
Next Post
Wakil Wali Kota Pariaman Buka Musrenbang Kecamatan Pariaman Timur 2026, Sinkronkan Program Pembangunan

Wakil Wali Kota Pariaman Buka Musrenbang Kecamatan Pariaman Timur 2026, Sinkronkan Program Pembangunan

Tinggalkan Komentar

TERPOPULER

Mayat Guru Wanita Asal Batusangkar Ditemukan di Sungai Padang Pariaman

Mayat Guru Wanita Asal Batusangkar Ditemukan di Sungai Padang Pariaman

3 Maret 2025

Istri di Pesisir Selatan Nikah dengan Pria Lain Saat Suami Merantau ke Malaysia

Istri di Pesisir Selatan Nikah dengan Pria Lain Saat Suami Merantau ke Malaysia

18 Juli 2025

Perkosa Siswi SMA dalam Angkot, Sopir di Tanah Datar Ditangkap, Korban Hamil

Perkosa Siswi SMA dalam Angkot, Sopir di Tanah Datar Ditangkap, Korban Hamil

19 Juli 2025

Cika Dimakamkan di Samping Ibunya, Keluarga Tak Kuasa Menahan Duka

Cika Dimakamkan di Samping Ibunya, Keluarga Tak Kuasa Menahan Duka

17 Juli 2025

Ditinggal Anak Sekolah dan Suami Bekerja, Perempuan di Padang Panjang Tewas Tergantung

Ditinggal Anak Sekolah dan Suami Bekerja, Perempuan di Padang Panjang Tewas Tergantung

15 Juli 2025

Lintas Generasi di Pancung Soal dan Air Pura Pesisir Selatan Bentuk Inderapura Bersatu

Lintas Generasi di Pancung Soal dan Air Pura Pesisir Selatan Bentuk Inderapura Bersatu

21 Juli 2025

Siswa 3 Kelas di Sebuah SD di Pesisir Selatan Belajar Tanpa Kursi dan Meja

Siswa 3 Kelas di Sebuah SD di Pesisir Selatan Belajar Tanpa Kursi dan Meja

18 Juli 2025

Informasi

  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

Berita

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau

© 2025 Kabarminang.com

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami
No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Artikel & Opini
  • Bank Nagari
  • DPRD Sumatera Barat
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Ranah Minang
  • Pilkada
  • Politik
  • PT Semen Padang
  • Ramadhan
  • Tekno
  • Kabar Sumbar
  • Kabupaten Dharmasraya
  • Kabupaten Limapuluh Kota
  • Kabupaten Padang Pariaman
  • Kabupaten Pasaman Barat
  • Kabupaten Sijunjung
  • Kabupaten Solok
  • Kabupaten Solok Selatan
  • Kota Bukittinggi
  • Kota Padang
  • Kota Padang Panjang
  • Kota Pariaman
  • Kota Payakumbuh
  • Kota Solok
  • Kabar Rantau

© 2025 KabarMinang.com.