Selasa, Januari 27, 2026
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
No Result
View All Result
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
kabarminang.com
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis

Heboh, Sumur Warga di Limapuluh Kota Keluarkan Asap dan Gas, Ternyata Ini Penyebabnya

Qadri Hayatul
Selasa, 27 Januari 2026 20:21
in Kabar Sumbar

Kabarminang – Sumur milik seorang warga di Jorong Tepi, Nagari Situjuah Batua, Kecamatan Situjuah Limo Nagari, Kabupaten Limapuluh Kota, dilaporkan mengeluarkan asap dan gas pada Senin (26/1/2026). Peristiwa tersebut sempat mengundang perhatian warga sekitar.

Wali Jorong Tepi, Salmi, mengatakan kejadian itu pertama kali diketahui sekitar pukul 11.30 WIB. Sumur tersebut diketahui milik Safrianis (52), seorang petani yang berdomisili di wilayah setempat, kedalam sumur sekitar 14 meter.

Menurut Salmi, kejadian bermula saat air sumur di rumah Safrianis tidak naik seperti biasanya. Untuk memastikan penyebabnya, pemilik rumah kemudian memeriksa sumur tersebut.

“Ketika penutup sumur dibuka, tiba-tiba keluar asap dan gas dari dalam sumur,” kata Salmi kepada Sumbarkita Selasa (27/1).

Ia menegaskan bahwa saat ini sumur tersebut sudah dalam keadaan aman dan tidak lagi mengeluarkan asap maupun gas.

Salmi juga menyampaikan keterangan berdasarkan temuan di lapangan bahwa asap diduga berasal dari mesin pompa air jenis sanyo yang kondesornya rusak dan asapnya terkepung.

Ia menambahkan, posisi sumur berada di dalam ruangan yang tertutup sangat rapat dan tidak memiliki ventilasi udara, sehingga asap terperangkap di dalam ruangan tersebut.


Tags: berita SumbarKabupaten Limapuluh Kotakejadian Seninmesin sanyoperistiwa unik Limapuluh Kotapompa air rusakSitujuah BatuaSitujuah Limo Nagarisumur berasapsumur keluarkan gaswarga geger

Berita Terkait

Masyarakat Dharmasraya dan PT TKA Sepakati Plasma 20 Persen, Bupati Apresiasi Peran Pemerintah

Masyarakat Dharmasraya dan PT TKA Sepakati Plasma 20 Persen, Bupati Apresiasi Peran Pemerintah

27 Januari 2026
PKL Berjualan di Jalur Pejalan Kaki, Lapak Dibongkar Satpol PP Padang

PKL Berjualan di Jalur Pejalan Kaki, Lapak Dibongkar Satpol PP Padang

27 Januari 2026
Kabut Asap Tipis Selimuti Kota Padang, Bukit Barisan Nyaris Tak Terlihat dari Pusat Kota

Kabut Asap Tipis Selimuti Kota Padang, Bukit Barisan Nyaris Tak Terlihat dari Pusat Kota

27 Januari 2026
Alat Bongkar Muat Kontainer Teluk Bayur Rusak 5 Tahun, Pelindo Didesak Perbaiki

Alat Bongkar Muat Kontainer Teluk Bayur Rusak 5 Tahun, Pelindo Didesak Perbaiki

27 Januari 2026
Penampakan Sungai di Padang Mengering, Dampak Kemarau Mulai Terasa

Penampakan Sungai di Padang Mengering, Dampak Kemarau Mulai Terasa

27 Januari 2026
Irigasi Rusak Akibat Banjir Bandang, Wali Kota Padang Pastikan Percepatan Pemulihan

Irigasi Rusak Akibat Banjir Bandang, Wali Kota Padang Pastikan Percepatan Pemulihan

27 Januari 2026
Next Post
Seorang Gay di Mentawai Cabuli 16 Siswa SMP, Pelaku Sudah Ditangkap

Seorang Gay di Mentawai Cabuli 16 Siswa SMP, Pelaku Sudah Ditangkap

Tinggalkan Komentar

TERPOPULER

Truk Trailer Muatan Pupuk Picu Laka Beruntun di Jalan Padang-Bukittinggi, Ini Identitas Sopir

Truk Trailer Muatan Pupuk Picu Laka Beruntun di Jalan Padang-Bukittinggi, Ini Identitas Sopir

26 Januari 2026

Jalur Padang Panjang–Bukittinggi Kembali Lancar Usai Kecelakaan Beruntun

Kronologi Lengkap dan Identitas Korban Kecelakaan Beruntun di Jalur Padang-Bukittinggi

26 Januari 2026

Berikut Data Identitas Korban Tewas Kecelakaan Beruntun di Jalan Padang–Bukittinggi

Berikut Data Identitas Korban Tewas Kecelakaan Beruntun di Jalan Padang–Bukittinggi

26 Januari 2026

Pemko Bukittinggi Gelar Aksi dan Konser Amal Bela Palestina, Terkumpul Donasi Rp815 Juta

Pemko Bukittinggi Gelar Aksi dan Konser Amal Bela Palestina, Terkumpul Donasi Rp815 Juta

19 Oktober 2025

Dua Warga yang Duduk di Warung Jadi Korban Kecelakaan Beruntun di Jalur Padang-Bukittinggi

Dua Warga yang Duduk di Warung Jadi Korban Kecelakaan Beruntun di Jalur Padang-Bukittinggi

26 Januari 2026

Heboh! Suara Dentuman Gegerkan Warga di Agam hingga Pasaman, BMKG Buka Suara

Heboh! Suara Dentuman Gegerkan Warga di Agam hingga Pasaman, BMKG Buka Suara

24 Januari 2026

Kirim 8 Paket Ganja ke Jakarta, Dua Pemuda Asal Padang Pariaman Ditangkap Polisi

Kirim 8 Paket Ganja ke Jakarta, Dua Pemuda Asal Padang Pariaman Ditangkap Polisi

20 Januari 2026

Informasi

  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

Berita

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau

© 2026 Kabarminang.com  All right reserved

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

© 2026 Kabarminang.com All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Artikel & Opini
  • Bank Nagari
  • DPRD Sumatera Barat
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Ranah Minang
  • Pilkada
  • Politik
  • PT Semen Padang
  • Ramadhan
  • Tekno
  • Kabar Sumbar
  • Kabupaten Dharmasraya
  • Kabupaten Limapuluh Kota
  • Kabupaten Padang Pariaman
  • Kabupaten Pasaman Barat
  • Kabupaten Sijunjung
  • Kabupaten Solok
  • Kabupaten Solok Selatan
  • Kota Bukittinggi
  • Kota Padang
  • Kota Padang Panjang
  • Kota Pariaman
  • Kota Payakumbuh
  • Kota Solok
  • Kabar Rantau

© 2025 KabarMinang.com.