Selasa, Januari 27, 2026
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
No Result
View All Result
kabarminang.com
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
kabarminang.com
No Result
View All Result
  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Ranah Minang
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis

Curi 4 Aki Truk Pengangkut Sampah di Pesisir Selatan, Seorang Pria Ditangkap

Holy Adib
Jumat, 23 Januari 2026 21:45
in Hukum & Kriminal
Polisi menangkap seorang terduga pencuri aki dan solar truk pengangkut sampah di Bungus Teluk Kabung, Kota Padang, pada Kamis (22/1/2026) 20.30 WIB. Foto: Polres Pesisir Selatan

Polisi menangkap seorang terduga pencuri aki dan solar truk pengangkut sampah di Bungus Teluk Kabung, Kota Padang, pada Kamis (22/1/2026) 20.30 WIB. Foto: Polres Pesisir Selatan


Kabarminang — Polisi menangkap seorang terduga pencuri aki dan solar truk pengangkut sampah di Bungus Teluk Kabung, Kota Padang, pada Kamis (22/1/2026) 20.30 WIB.

Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Pesisir Selatan, AKP M. Yogie Biantoro, mengatakan bahwa terduga pencurian itu pria berinisial N (34), warga Kampung Baru Sago, Nagarian Sago Salido, Kecamatan IV Jurai, Pesisir Selatan.

Ia mengatakan bahwa truk itu merupakan Colt Diesel Damp Truk bernomor polisi BA 9602 GF, truk pengangkut sampah milik UPTD Pengelolaan Persampahan Dinas Lingkungan Hidup Pesisir Selatan. Ia menyebut bahwa truk itu diparkir di bengkel mobil di Jalan Jenderal Sudirman, Nagari Sago Salido.

Perihal pencurian, Yogie menerangkan bahwa N diduga membobol bengkel tersebut pada Rabu (21/1/2026) sekitar pukul 1.30 WIB. N bersama seorang rekannya berinisial RK mengincar truk pengangkut sampah yang terparkir untuk mengambil baterai aki dan menguras solar mobil tersebut.

“Pelaku merencanakan pencurian tersebut secara matang. Mereka membawa jeriken yang dipersiapkan dari rumah dengan sepeda motorl,” ujar Yogie pada Jumat (23/1/2026).

Karena banyaknya barang bukti yang dicuri, kata Yogie, kedua terduga pelaku menukar kendaraan mereka dengan becak motor milik tetangga untuk mengangkut hasil kejahatan tersebut ke rumah persembunyian.

Yogie mengatakan bahwa mereka sudah menjual sebagian solar curian itu secara cepat seharga Rp200 ribu kepada sopir truk tangki yang sedang mengantre di SPBU Sago.

“Hasil curian yang tersisa di tangan tersangka ialah empat buah aki truk. Petugas menyita barang bukti tersebut,” ucap Yogie.


halaman 1 dari 2
12Selanjutnya
Tags: aki truk dicuriberita kriminal SumbarBungus Teluk Kabungburonan pencurianDLH Pesisir Selatankasus pencurian 2026Kota PadangPelaku Pencurian Ditangkappencurian aki trukpencurian bengkel mobilpencurian di Bunguspencurian solar trukpencurian truk sampahPolres Pesisir SelatanSatreskrim Polres Pesselsolar truk dicuriSPBU Sagotruk pengangkut sampahUPTD Pengelolaan Persampahan

Berita Terkait

Nenek 80 Tahun di Payakumbuh Babak Belur Dianiaya Perampok, Cincin Dirampas

Nenek 80 Tahun di Payakumbuh Babak Belur Dianiaya Perampok, Cincin Dirampas

26 Januari 2026
Polisi Tangkap Dua Pecatan Polisi yang Jadi Pengedar Sabu-Sabu

Polisi Tangkap Dua Pecatan Polisi yang Jadi Pengedar Sabu-Sabu

25 Januari 2026
Keluarga dari Korban Tewas Dikeroyok di Pasaman Barat Harap Polres Tangkap Semua Pelaku

Kasus Tewasnya Warga Pasaman Barat di Ladang Sawit Naik Kelas Jadi Pembunuhan

25 Januari 2026
Curi Motor di Kebun Sawit, Seorang Pria di Dharmasraya Dibekuk Polisi

Curi Motor di Kebun Sawit, Seorang Pria di Dharmasraya Dibekuk Polisi

25 Januari 2026
Terduga Pencuri Kambing yang Mobilnya Dibakar di Padang Pariaman Ditangkap

Terduga Pencuri Kambing yang Mobilnya Dibakar di Padang Pariaman Ditangkap

24 Januari 2026
Resahkan Warga, Pelaku Pencurian Gambir di Limapuluh Kota Ditangkap Polisi

Resahkan Warga, Pelaku Pencurian Gambir di Limapuluh Kota Ditangkap Polisi

24 Januari 2026
Next Post
Pemko Padang Komitmen Percepat Pembebasan Lahan Pembangunan Fly Over Sitinjau Lauik

Pemko Padang Komitmen Percepat Pembebasan Lahan Pembangunan Fly Over Sitinjau Lauik

Tinggalkan Komentar

TERPOPULER

Jalur Padang Panjang–Bukittinggi Kembali Lancar Usai Kecelakaan Beruntun

Kronologi Lengkap dan Identitas Korban Kecelakaan Beruntun di Jalur Padang-Bukittinggi

26 Januari 2026

Berikut Data Identitas Korban Tewas Kecelakaan Beruntun di Jalan Padang–Bukittinggi

Berikut Data Identitas Korban Tewas Kecelakaan Beruntun di Jalan Padang–Bukittinggi

26 Januari 2026

Pemko Bukittinggi Gelar Aksi dan Konser Amal Bela Palestina, Terkumpul Donasi Rp815 Juta

Pemko Bukittinggi Gelar Aksi dan Konser Amal Bela Palestina, Terkumpul Donasi Rp815 Juta

19 Oktober 2025

Truk Trailer Muatan Pupuk Picu Laka Beruntun di Jalan Padang-Bukittinggi, Ini Identitas Sopir

Truk Trailer Muatan Pupuk Picu Laka Beruntun di Jalan Padang-Bukittinggi, Ini Identitas Sopir

26 Januari 2026

Dua Warga yang Duduk di Warung Jadi Korban Kecelakaan Beruntun di Jalur Padang-Bukittinggi

Dua Warga yang Duduk di Warung Jadi Korban Kecelakaan Beruntun di Jalur Padang-Bukittinggi

26 Januari 2026

Heboh! Suara Dentuman Gegerkan Warga di Agam hingga Pasaman, BMKG Buka Suara

Heboh! Suara Dentuman Gegerkan Warga di Agam hingga Pasaman, BMKG Buka Suara

24 Januari 2026

Kirim 8 Paket Ganja ke Jakarta, Dua Pemuda Asal Padang Pariaman Ditangkap Polisi

Kirim 8 Paket Ganja ke Jakarta, Dua Pemuda Asal Padang Pariaman Ditangkap Polisi

20 Januari 2026

Informasi

  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

Berita

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau

© 2026 Kabarminang.com  All right reserved

  • Peristiwa
  • Hukum & Kriminal
  • Politik
  • Kesehatan
  • Pendidikan
  • Ekonomi & Bisnis
  • Ranah Minang
  • Kabar Sumbar
  • Kabar Rantau
  • Privacy Policy
  • Redaksi & Perusahaan
  • Pedoman Media Siber
  • Tentang Kami

© 2026 Kabarminang.com All right reserved

No Result
View All Result
  • Home
  • Advertorial
  • Artikel & Opini
  • Bank Nagari
  • DPRD Sumatera Barat
  • Ekonomi & Bisnis
  • Gaya Hidup
  • Hukum & Kriminal
  • Internasional
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • Peristiwa
  • Ranah Minang
  • Pilkada
  • Politik
  • PT Semen Padang
  • Ramadhan
  • Tekno
  • Kabar Sumbar
  • Kabupaten Dharmasraya
  • Kabupaten Limapuluh Kota
  • Kabupaten Padang Pariaman
  • Kabupaten Pasaman Barat
  • Kabupaten Sijunjung
  • Kabupaten Solok
  • Kabupaten Solok Selatan
  • Kota Bukittinggi
  • Kota Padang
  • Kota Padang Panjang
  • Kota Pariaman
  • Kota Payakumbuh
  • Kota Solok
  • Kabar Rantau

© 2025 KabarMinang.com.