Sumbarkita – Insiden kecelakaan terjadi di Kabupaten Agam tepatnya di dekat SPBU Canduang pada Rabu (30/4).
Dalam vidoe yang diperoleh, tampak truk pengangkut buah rebah dan seluruh muatan buah-buahan berserakan di jalan.
Berdasarakan informasi sementara, truk diduga terguling saat melewati tikungan karena tidak mampu menangani beban karena terlalu berat.
Truk hilang kendali kemudian rebah. Dari informasi sementara, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
Lihat postingan ini di Instagram